Cara Membuat Kuah Bakso

Resep cara serta tips untuk membuat kuah bakso dengan rasa yang enak juga lezat terbuat dari kaldu daging sapi, sangat cocok bagi sahabat yang akan atau ingin membuka usaha warung bakso.


cara membuat kuah bakso


Bahan-bahan
1 buah tulang dengkul sapi
3 liter air
5 sdm minyak goreng
2 batang daun bawang seledri

Bumbu Halus
1 sdm garam
5 siung bawang putih
2 sdt merica

Cara Membuat Kuah Bakso dengan Kaldu

  1. Rebus 1 buah tulang, 3 liter air, serta daun bawang seledri menggunakan api yang kecil hingga empuk
  2. Panaskan minyak 5 sdm, lalu kita tumis bumbu halus tadi hingga wangi. Masukkan hasil tumisan ke dalam rebusan daging kemudian di saring. Selanjutnya kita campurkan saja dengan kaldu bekas merebus baso tadi.
Sekian tips sukses cara membuat kuah bakso. Ingat ini sebenarnya resep rahasia tapi semoga bisa berguna buat temen-temen. Kalau suka silahkan like fanpage berita terkini untuk mengikuti resep- resep rahasia lainnya.
Share this article :


Posted by: Sakinah Zahra
Description: Cara Membuat Kuah Bakso Rating: 5.0 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Cara Membuat Kuah Bakso Berita Terkini, Updated at: 7:04 PM
 

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Berita Terkini - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger